Animal Rescue Dompet Dhuafa-Kampoeng Ternak

Kepedulian Dhompet Dhufa ingin menyentuh segala segmen, dalam bencana banjir Jakarta 2013, melalui Kampoeng Ternak dilakukan aksi Animal Rescue. Aksi yang mungkin masih jarang dilakukan. Aksi direncanakan berlansung selama lima hari dimulai jumat (18/1). Tim...

KTN Gelar Hari Pertama Jambore 2012

SLEMAN – Kampoeng Ternak Nusantara (KTN) menggelar hari pertama Jambore Peternak Nasional di Desa Wisata Kelor, Sleman, Senin (17/12). Pelaksanaan Jambore ini direncanakan hingga Rabu (19/12) yang diakhiri dengan penyelenggaraan Seminar Peternakan Nasional di...

Tingkatkan Kapasitas Mitra Dampingan, Kampoeng Ternak Gelar Pelatihan Ternak Sapi

BOGOR – Untuk Meningkatkan kapasitas mitra dampingan di Bantaeng, Kampoeng Ternak Nusantara kembali menggelar pelatihan teknis beternak sapi. Pelatihan kali ini dilakukan di Bantaeng, Sulawesi Selatan, Rabu (25/4). Ajat Sudarjat, Manajer Pemberdayaan Peternak Kampoeng Ternak...

Klaster Mandiri Zona Madina Gelar Workshop Evaluasi

BOGOR – Memasuki tahun kedua program Klaster Mandiri Zona Madina Bogor, Dompet Dhuafa menggelar workshop yang menghadirkan multistakeholder. Workshop ini menjadi ajang evaluasi sekaligus mencari masukan bagi pengembangan program yang menggarap aktivitas ekonomi, sosial,...

Dari Malaysia Pun Berakikah di Kampoeng Ternak

SAWANGAN - Alhamdulillah, Kampoeng Ternak Nusantara mendapat kepercayaan untuk mendistribusikan paket Sebar Akikah Nusantara. Kali ini pemesan paket amanah datang dari Malaysia. Muhammad Syafiq, peakikah mengamanahkan agar Kampoeng Ternak dapat mendistribusikan paket akikah sang anak,...

DD Australia Kunjungi Binaan Kampoeng Ternak

SAWANGAN –  Dompet Dhuafa Pusat dan cabang Australia mengunjungi Koperasi Riung Mukti di Sukabumi, Selasa (27/3). Koperasi binaan Kampoeng Ternak Nusantara ini merupakan koperasi di bidang peternakan yang sudah dimandirikan pada Februari 2012 lalu. Yayan...

Kampoeng Ternak Bangun Kemandirian Peternak

Jakarta – Pemberdayaan untuk mencapai kemandirian digalang melalui beragam cara. Kampoeng Ternak Nusantara melakukan pembinaan kepada peternak. Aktifitas ini telah dijalankan sejak 2005 silam dengan melibatkan 1.475 kepala keluarga. Manajer Program Pemberdayaan Peternak Kampoeng...

Peternak Binaan Jual Ternak 30 Ekor/bulan

SAWANGAN – Walau cuaca di Parung Bogor sering diguyur hujan, tidak menghalangi Dika Kurniawan (21 thn) untuk berjualan ternak. Sejak pukul 06.00 pagi Dia sudah mangkal di Pasar Parung Bogor untuk menawarkan sembilan ekor...

Cara Mudah Jadi Peternak Domba dan Kambing

AWANGAN - Walau sudah banyak yang terjun dan merasakan manisnya bisnis peternakan domba-kambing, namun peluang bisnis di dunia peternakan masih terbuka lebar. Tentu jika ingin eksis di dunia bisnis peternakan maka harus memiliki ilmu...

Kampoeng Ternak Gelar Upgrading Pendamping Program

SAWANGAN – Ibarat sebuah kapak, setelah sekian waktu untuk menebang pohon, maka perlu diasah agar tetap tajam. Begitu juga dengan Pendamping Peternak, sebagai ujung tombak program. Upgrading Kampoeng Ternak yang dilaksanakan sejak Senin-Kamis, (19-21...